Pelatihan dan Uji Kompetensi Auditor Halal 2023
Pelatihan Auditor Halal dari Halal Science Center IPB. Daftar segera! Tanggal: 4-7 Desember 2023. Kuota terbatasBerdasarkan Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 dinyatakan dalam Pasal 30 ayat 1 bahwa BPJPH membentuk Lembaga Pemeriksa Halal (LPH) untuk melakukan pemeriksaan terhadap kehalalan suatu produk. Pelaksanaan pemeriksaan dilakukan oleh Auditor Halal. Untuk menjadi seorang Auditor Halal, dibutuhkan pemahaman dan […]
Bimbingan Teknis Sertifikasi Halal Reguler HSC IPB
Bimbingan Teknis Sertifikasi Halal Reguler Sertifikasi produk halal bertujuan memberikan kenyamanan, keamanan, dan kepastian ketersediaan produk halal bagi masyarakat dalam mengonsumsi produk halal, serta meningkatkan nilai tambah bagi pelaku usaha untuk memproduksi dan menjual produk halal. Namun, urusan sertifikasi halal masih sering dikeluhkan oleh para pelaku usaha karena dianggap sulit. Padahal saat ini permintaan produk […]
Pelatihan dan Uji Kompetensi Penyelia Halal Batch 6 (2023)
Pasal 24 UU No 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal menyebutkan bahwa suatu perusahaan harus memiliki setidaknya satu orang penyelia halal. Sejalan dengan hal tersebut, BPJPH sebagai otoritas penyelenggara kegiatan sertifikasi halal mensyaratkan kepada perusahaan untuk memiliki penyelia halal yang kompeten dan tersertifikasi saat akan melakukan sertifikasi halal. Dalam rangka mendukung upaya peningkatan SDM […]
CV Surya Parama Arga Karya Telah Mendapatkan Sertifikasi Halal pada Penyediaan Makanan dan Minuman dengan Pengelolaan (Katering)
Alhamdulillah CV Surya Parama Arga Karya merupakan usaha katering yang berada di Kota Bogor dan saat ini telah tersertifikasi halal dengan nomor sertifikat halal ID32110006542200623. Dalam proses sertifikasi, CV Surya Parama Arga Karya telah menggunakan layanan bimbingan teknis (bimtek) sertifikasi halal dari Halal Science Center IPB. Bimbingan yang dilakukan oleh Halal Science Center IPB antara […]
Webinar Sosialisasi Sertifikasi Halal Restoran dan Katering
HSC IPB Bersama DKPKP Jakarta Gelar Pelatihan dan Uji Kompetensi Juru Sembelih Halal Wujudkan Akselerasi Sertifikasi Halal
Pusat Sains Halal atau Halal Science Center (HSC) LPPM IPB University kembali bekerja sama pada tahun 2023 dengan Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (DKPKP) Prov. DKI Jakarta menyelenggarakan Pelatihan Juru Sembelih Halal (juleha) Batch I berbasis Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) No.147 Tahun 2022 (7-8/2) di Harper M.T. Haryono, Jakarta. Kegiatan yang diikuti […]